Dalam Serial Jodha Akbar ini, Paridhi Sharma Berperan sebagai Jodha. Kemampuan aktingnya membuat tokoh Jodha sangat dikagumi dan diminiati di layar kaca. Paridhi Sharma berhasil memerankan Tokoh Jodha dengan baik. Paridhi Sharma memulai peran aktingnya semenjak tahun 2010 di kancah perfilman India. Film yang pertama kali ia bintangi berjudul Tere Mere Sapne.