- Beredar rekaman di media sosial yang memperlihatkan Pasukan Ukraina sedang berada di mobil militer.
Rekamannya ramai beredar di Telegram pada Kamis, 8 September 2022.
Tak lama kemudian, para Pasukan Ukraina disambut dengan rentetan tembakan dari Tentara Bayaran Rusia.
Dalam keterangan unggahan disebutkan Angkatan Bersenjata Ukraina berupaya melakukan penyergapan PMC Wagner atau Tentara Bayaran di dekat Bakhmut.
Rekaman perjalanan menuju Bakhmut direkam dengan kamera di dada salah satu komandan Angkatan Bersenjata Ukraina.
Rekaman itu menunjukkan bagaimana prajurit Ukraina pergi ke
...markas mereka di dekat Bakhmut, tanpa curiga bahwa para pejuang PMC Wagner sudah menunggu mereka di sana.
Sesampainya di tempat itu, Pasukan Ukraina malah berada di bawah tembakan berat Tentara Bayaran Rusia tersebut.
Kamera menangkap kematian operatornya dan upaya sia-sia dari Ukraina untuk melawan.
Rusia merilis secara total, 292 pesawat Ukraina dan 15Show more