Hanya 5 Bahan, Kue Coklat Bar Tanpa Oven
Hanya 5 Bahan, Kue Coklat Bars Tanpa Oven
Resep
1 bungkus oreo
1 sdt baking powder
100-110 ml susu cair ( - 7sdm takar /10-11 sdm biasa)
120 gr coklat milk
2-3 sendok makan kacang cincang (bisa pakai jenis kacang kesukaan atau tidak pakai tidak apa apa 👍😚)
inspirasi:
halawiya karamilla